Apa aja program yang ada di KLINIK INGGRIS Pekanbaru?

Reguler
(2-10 Peserta/Kelas)

✓ Khusus pemula (belum bisa berbahasa Inggris)
✓ Dilatih dari nol sampai bisa ngobrol
Pilih kursus:
Private Pemula
(1 Guru 1 Siswa)

✓ Khusus pemula (belum bisa berbahasa Inggris)
✓ Dilatih dari nol sampai bisa ngobrol
✓ Materi disesuaikan dengan kemampuan peserta
Pilih kursus:
Private Non Pemula
(1 Guru 1 Siswa)

✓ Khusus non pemula (sudah bisa berbahasa Inggris)
✓ Full berbahasa Inggris setiap pertemuan
✓ Materi disesuaikan dengan kemampuan peserta
Pilih kursus:
Weekend
(1 Guru 1 Siswa)

✓ Hanya belajar di hari Sabtu & Minggu
✓ Bisa untuk pemula maupun non pemula
✓ Materi disesuaikan dengan kemampuan peserta
Pilih kursus:
TOEFL
(1 Guru 1 Siswa)

✓ Melatih kamu agar berhasil dalam tes TOEFL
✓ Khusus non pemula (sudah bisa berbahasa Inggris)
✓ Full berbahasa Inggris setiap pertemuan
✓ Materi disesuaikan dengan kemampuan peserta
Pilih kursus:
PRO
(1 Guru 1 Siswa)

✓ Tidak ada materi, hanya advanced speaking practice
✓ Wajib sudah mahir berbahasa Inggris
✓ Wajib sudah menguasai basic grammar
✓ Full berbahasa Inggris setiap pertemuan
Pilih kursus:

Post Terbaru

Assalamualaikum.... 
What are you up to? Yup..you all are good. Temen-temen kita tambah lagi yuk beberapa slang words alias kata- kata gaul bahasa inggris kita. Biar bahasa inggrisnya kita lebih natural lagi. Tapi inget ya, slang words cuma dipakai untuk percakapan sehari-hari Dan bukan untuk bahasa formal. Ada apa aja slang words kita kali ini... Check it out. 


1. Eagle day -> tanggal muda
 - I treat you. Just take what you want because it is eagle day. (Saya traktir kamu. Ambil saja apa yang kamu mau, karena ini tanggal muda.) 

2. Crush on -> naksir. 
- I get crush on your sister, dude! (Saya naksir adik perempuan mu lho teman!) 

3. Gimme a buzz -> telepon aku
- Please, gimme a buzz before you go tomorrow morning. (Telepon aku ya sebelum kamu berangkat besok pagi.) 

4. By words of mouth -> dari mulut ke mulut 
- Ani's business thrives very well. Whereas, its promotion is only by the words of mouth. (Bisnis Ani berkembang dengan sangat bagus. Padahal,  promosinya cuma dari mulut ke mulut aja.) 

5. Flat broke -> bokek 
- Oh my lord! I am flat broke a lot this month. (Astaga! Saya bokek banget bulan ini.) 

Alright then... Semoga bermanfaat ya temen-temen semua. Semoga slang words ini bisa menolong bahasa inggris kalian terdengar lebih casual dan natural. Selamat mencoba.... 
Bye for now 
Wassalam 

Dokter Isna 
@klinik_inggris