1. OMG -> Oh My God (ya ampun/ya tuhan). Kata ini biasanya dipakai untuk mengungkapkan kebahagiaan, kesedihan, ataupun untuk ekspresi kaget.
- OMG! This ring is so beautiful babe. (Ya ampun! Cincin nya bagus banget sayang.)
2.FYI -> For Your Information (info buat kamu / asal kalian tau ya). Ini kata yang sering banget dipakai untuk memberikan informasi pada orang lain.
- FYI guys, we don't have class tomorrow. (Info buat kalian ya.. ! Besok kita gak ad kelas.)
3. LOL -> Lough Out Loud. Digunakan untuk mengekspresikan sesuatu yang lucu banget.
- hahahaha... Your face is so cute. LOL. (Hahaha... Muka kamu lucu banget. LOL)
4. BTW -> By the Way (ngomong-ngomong/oh ya!!) Istilah ini digunakan ketika kita mau memberikan informasi tambahan, hampir mirip dengan penggunaan FYI.
- BTW... Please don't forget to bring my book. (Oh ya!!!.. Besok jangan lupa bawa buku aku ya.)
5. DM -> Direct Message. (Pesan langsung/japri) Istilah ini sering banget kita temukan di Instagram.
- I got a DM on Instagram from Sasha last night. (Saya dapet pesen di Instagram dari Sasha.)
Naaah.. Itulah tambahan nya ya guys... Semoga bermanfaat buat kalian. See you on the next tips yaaaa....
Wassalam
Dokter Isna
@klinik_inggris